Serunya Literasi Digital di Desa Nanti Agung, Kepahiang
Ria Mutiara Fasha dan Khairiah El Marwiah | jaWAra Internetsehat Bengkulu Kali ini Jawara Internet Sehat Bengkulu kolaborasi bersama Mahasiswa KKN UNIB serta perangkat Desa Nanti Agung. Peserta yang hadir adalah masyarakat desa setempat yang berjumlah 50 orang....
Menjangkau Literasi Digital di Kota Bau-Bau
Sri Putri Wulandari, jaWAra Internet Sehat Sulawesi Tenggara, melakukan mengawali Roadshow Literasi Digital untuk lawan hoaks dan menjaga data pribadi di Universitas Dayanu Ikhsanuddin, Kota Bau-Bau, Sulawesi Tenggara. Segala hal dipermudah dengan kehadiran internet....
Membentengi Diri dari Hoaks Sejak Dini
Ni Kadek Dwi Febriani | jaWAra Internet Sehat Bali |Membentengi Diri Dari Hoaks Sejak Bangku Sekolah Dasar Bapak Lurah Sumerta sangat antusias akan terlaksanakanya kegiatan literasi digital di wilayah Kelurahannya. Meskipun beliau memiliki agenda yang padat namun...
Membangun Miliu Cakap Digital di Ponorogo
Rila Setyaningsih | jaWara Internet Sehat Jawa TImur Maraknya hoaks dan pencurian data pribadi di media sosial semakin meresahkan akhir-akhir ini. Tren di internet yang tidak selamanya positif menjadi sarana semakin menjamurnya hoaks dan kejahatan siber. Banyaknya...
Kolaborasi Literasi Digital di Kalimantan Selatan
Enny Tridha Rahmina dari JaWAra Internet Sehat 2022 Provinsi Kalimantan Selatan Untuk meningkatkan literasi digital di Kalsel, JaWAra Internet Sehat 2022 melaksanakan Seminar Nasional dan Workshop Literasi Digital di Kiram Park. Kegiatan ini berkolaborasi dengan...
Bekal Menghadapi Kejahatan Radikal di Dunia Maya
Herman Purba jaWAra Internet Sehat Banten ajak kawan muda Kalimantan lawan hoaks radikal di dunia maya. Kamis, 28 Juli 2022 yang lalu saya mendapatkan kesempatan untuk berbagi sebagai narasumber dengan Komunitas Kalimantan dan sekitarnya pada kegiatan Indonesia Makin...
Bangun Pemuda Aceh Suarakan Literasi Digital
Bayu Satria, Tiara Mahendra, dan Cut Damara mewakili jaWAra Internet Sehat Aceh, melakukan sesi building capacity literasi digital untuk mendukung program #MakinCakapDigital di Aceh. Menciptakan lingkungan digital yang aman dan nyaman, bukan hanya PR satu pihak saja,...
Dari Kendari ke Konsel untuk Literasi Digital Para Pelajar
Ripay Tohamba, Roadshow Akurat : Aku Paham Literasi Digital Cyberbully kerap terjadi di sekolah. Bahkan Mendikbudristek Nadiem Makarim menyebutnya sebagai 1 dari 3 dosa besar dunia pendidikan, selain kekerasan seksual dan intoleransi. Data dari Komisi Perlindungan...
Literasi Digital Tanpa Sekat di Sekolah
Subhan Azharullah, sebagai jaWAra Internet Sehat 2021, berkesempatan membagikan ilmunya ke SMAN 4 Sumbawa Besar untuk mengisi salah satu sesi di MPLS. Ia diperkenankan oleh Ibu Tutik Wahyuni, selaku Kepala Sekolah, untuk mengisi materi terkait "Belajar Efektif...