Mempersiapkan Anak Cakap di Masa Depan dalam Dunia Digital

Mempersiapkan Anak Cakap di Masa Depan dalam Dunia Digital

Erhantya Gitta Mustika, Okky Puspitasari, Paramita Tri Ratna adalah JaWAra Internet Sehat Jawa Timur. Mereka mengadakan Seri Pengasuhan Digital dan sesi 3 kali ini mengajak orang tua berbagi praktik baik mengenai Kompetensi Masa Depan Anak di Dunia Digital....

Seri Digital Parenting: Anak Bijak Bermedia Sosial

Seri Digital Parenting: Anak Bijak Bermedia Sosial

Paramita Tri Ratna, Erhantya Gitta Mustika, dan Okky Puspitasari, tiga JaWAra Internet Sehat dari Jawa Timur, kembali dengan seri pengasuhan digital kedua mereka yang bertajuk “Anak Bijak Bermedia Sosial”. Acara ini diselenggarakan pada tanggal 8 Oktober 2022 di Cleo...

Sekolah Relawan Literasi Digital Ajak Masyarakat Lawan Hoaks

Sekolah Relawan Literasi Digital Ajak Masyarakat Lawan Hoaks

Deviana Safitri, JaWAra Internet Sehat Jawa Timur mengadakan workshop “Sekolah Relawan Literasi Digital” dengan tema lawan hoaks dan melindungi data pribadi. Menariknya kegiatan ini dihadiri oleh peserta dari beragam latar belakang seperti siswa SMA, mahasiswa,...

Peran Pemuda Ponorogo Cegah Kekerasan di Era Digital

Peran Pemuda Ponorogo Cegah Kekerasan di Era Digital

Rinta Yusna, JaWAra Internet Sehat Jawa Timur mengajak kelompok pemuda dan mahasiswa dari Organisasi Ekstra Kampus PMII se kabupaten Ponorogo untuk memahami penggunaan platform digital. Peserta yang merupakan anak-anak muda ini pun diberi pemahaman mengenai peran...

Memahami Pengasuhan Digital Demi Generasi Cakap Digital

Memahami Pengasuhan Digital Demi Generasi Cakap Digital

Ulil Albab, JaWAra Internet Sehat Jawa Timur, mengajak para orangtua untuk memahami digital parenting lewat gelaran seminar hybrid demi menciptakan anak-anak sebagai generasi muda yang cakap digital. Tidak pernah ada kata berhenti belajar bagi para orangtua, termasuk...

Digital Parenting, Perantara Literasi Digital untuk si Kecil

Digital Parenting, Perantara Literasi Digital untuk si Kecil

Okky Puspitasari, Erhantya Gitta Mustika, dan Paramita Tri Ratna adalah JaWAra Internet Sehat dari Jawa Timur yang melakukan pendekatan pengasuhan digital untuk memperkenalkan dan mengembangkan literasi digital pada anak usia 2-6 tahun. Peserta kelas ini adalah para...

Belajar Literasi Digital di Car Free Day Kediri

Belajar Literasi Digital di Car Free Day Kediri

Deviana Safitri, JaWAra Internet Sehat dari Jawa Timur mendampingi 20 orang peserta workshop literasi digital yang terdiri dari mahasiswa dan pegiat literasi asal Kediri pada tanggal 3 September 2022. Tema yang diusung pada kegiatan ini adalah lawan hoaks dan lindungi...

Sambil Bermain Mengenal Hoaks

Sambil Bermain Mengenal Hoaks

Afif Ainur Rifqi | jaWAra InternetSehat Pamekasan Jawa Timur dalam program Piawai Dalam Digitalisasi Ada salah seorang siswa yang awalnya enggan mengikuti seminar literasi digital. Ia pikir sebagai peserta ia dan teman-temannya hanya akan duduk diam dan belajar namun...