Workshop dan Pelatihan Literasi Digital : Hoax Busting & Literacy Privacy Melalui Blog

Workshop dan Pelatihan Literasi Digital : Hoax Busting & Literacy Privacy Melalui Blog

36 36 people viewed this event.

Penyebaran Hoaks Kian Masif Melalui Media Sosial , Termasuk Di Aplikasi Chat Dan Media Sosial. Perang Melawan Hoaks Pun Tak Bisa Lagi Hanya Mengandalkan Peran Pemerintah. Setiap Orang Bisa Menjadi Relawan Penangkal Kabar Bohong (Hoax Buster).

Dengan Menjadi Hoax Buster, Maka Seseorang Akan Memeriksa Fakta Informasi Yang Masuk Pada Grup Percakapan. Pengecekan Ini Bertujuan Untuk Menghindarkan Anggota Grup Menjadi Korban Disinformasi Akibat Menerima Berita, Gambar Atau Video Yang Sifatnya Palsu Atau Bohong.

Keberadaan Hoax Buster Untuk Melakukan Fact-Checking Dinilai Penting Sebab Aplikasi Ercakapan Pribadi Seperti Whatsapp Sulit Dikendalikan Lantaran Cenderung Luput Dari Pengawasan. Salah Satu Upaya Kampanye Untuk Menjadi Penangkal Hoaks Adalah Dengan Media Blog. Blog Adalah Bentuk Catatan Jurnal Pribadi Yang Bisa Menjadi Sumber Berita Dan Informasi. Oleh Karena Itu, Ketika Seseorang Membuat Catatan Yang Positif Dan Baik, Akan Menangkal Berkembangnya Berita Hoaks Itu Sendiri.

Mengapa Kampanye Melalui Blog Sangat Penting? Karena Hoaks Menyebar Melalui Internet Dan Mesin Pencari. Dengan Adanya Blogger Yang Baik Menjadi Seoarang Hoax Buster Maka Pengaruh Buruh Dan Perkembangan Hoaks Bisa Ditekan.

Target Peserta Utama Dari Kegiatan Ini Adalah Para Blogger Yang Telah Mempunyai Blog. Tujuannya Adalah Ikut Menjadi Relawan Dan Mengkampanyekan Anti Hoaks.

To register for this event please visit the following URL:

 

Date And Time

27-10-22
 

Location

 

Event Category

Share With Friends